• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Kamis, 13 November, 2025
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home TANGERANG RAYA TANGERANG SELATAN

Resmi Dilantik, PGI Tangsel Siap Sapu Bersih Medali Porprov 2026

Hadi Ismanto by Hadi Ismanto
November 5, 2025
in NEWS, TANGERANG SELATAN
Reading Time: 2min read
Resmi Dilantik, PGI Tangsel Siap Sapu Bersih Medali Porprov 2026

Pelantikan pengurus PGI Kota Tangsel. | Foto: Tangselxpress/Hadi

145
SHARES
1.2k
VIEWS

TANGERANG SELATAN – Persatuan Golf Indonesia (PGI) Kota Tangerang Selatan resmi melantik pengurus baru periode 2025-2029 di Aula Pondok Cabe Golf, Pamulang, Rabu (5/11/2025).

Acara pelantikan ini dihadiri oleh Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Pilar Saga Ichsan, serta jajaran pengurus KONI dan PGI Provinsi Banten.

“Saya ucapkan selamat kepada pengurus baru. Semoga PGI Tangsel terus berjaya dan berhasil menorehkan prestasi yang hebat,” ujar Pilar saat hadir di acara pelantikan PGI Kota Tangsel.

Di sisi lain, Ketua Umum PGI Tangsel Muhammad Azis menegaskan bahwa kepengurusan baru siap berjuang maksimal untuk membawa Tangsel menjadi juara umum pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Banten 2026.

Lebih lanjut Azis menjelaskan, target besar ini sejalan dengan visi KONI Tangsel untuk memperkuat prestasi daerah di berbagai cabang olahraga.

BACA JUGA :  Champion Mindset: Cara KONI Tangsel Bangun Mental Juara Hadapi Porprov Banten 2026

“Kami ditargetkan KONI untuk menjadi juara umum di Porprov 2026. Karena itu, pembinaan atlet harus dimulai dari sekarang. Kami sudah menyiapkan pelatih dan atlet yang akan bertanding nanti,” ujar Azis.

Saat ini, PGI Tangsel tengah melakukan pembinaan terhadap tujuh atlet dan berencana menambah dua atlet baru, satu putra dan satu putri. Dengan persiapan yang matang, Azis optimistis Tangsel mampu meraih hasil maksimal.

“InsyaAllah kita akan menyapu bersih dan berjuang maksimal,” ucapnya penuh semangat.

Selain pembinaan, PGI Tangsel juga memperkuat dukungan fasilitas latihan. Beberapa lapangan golf di wilayah Tangsel seperti Damai Indah Golf dan Pondok Cabe Golf telah membuka akses latihan bagi para atlet. Sinergi ini diharapkan mampu meningkatkan jam terbang sekaligus kualitas permainan mereka.

BACA JUGA :  Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Ibu dan Bayi Dievakuasi dari Gang Sempit

Tidak hanya fokus pada Porprov, Azis juga menyoroti pentingnya membangun minat dan regenerasi atlet muda. Melalui kerja sama dengan Dinas Pendidikan, Dispora, dan KONI Tangsel, PGI akan memperkenalkan golf sebagai kegiatan ekstrakurikuler di sekolah-sekolah.

“Banyak yang menganggap golf itu olahraga mahal, padahal tidak selalu begitu. Kami ingin ubah pandangan itu. Golf bisa dinikmati siapa saja, termasuk anak-anak dari kalangan biasa,” ungkapnya.

Sementara itu, Wakil Ketua PGI Tangsel, Aldino Kertajaya menerangkan bahwa kepengurusan baru diharapkan membawa energi positif dan semangat baru bagi dunia golf di Tangsel.

“Saya percaya dengan semangat kebersamaan kita akan mampu mencapai tujuan bersama. PGI berdiri sebagai wadah untuk menciptakan atlet golf berprestasi dan membina mereka menuju masa depan yang lebih baik,” tutur Aldino.

BACA JUGA :  Pemerintah Tetapkan Tarif Pajak Jasa Kesenian dan Hiburan: Bioskop Turun, Karaoke Naik

“Kami berharap kepengurusan baru ini bisa memberi warna baru dan menjadi penyemangat bagi seluruh organisasi dan pencinta golf di Kota Tangerang Selatan,” sambungnya.

Program PGI Tangsel

Senada dengan itu, Sekretaris PGI Tangsel, Agus Karyadi, menekankan bahwa keberhasilan atlet juga tak lepas dari dukungan orang tua. Ia memberikan apresiasi kepada para orang tua yang terus mengawal anak-anaknya hingga berprestasi di level profesional.

Lebih jauh, Agus mengungkapkan bahwa PGI Tangsel akan memperbanyak turnamen lintas daerah dengan menggandeng pengurus golf kabupaten/kota lain di Provonsi Banten untuk melatih mental bertanding para atlet.

“Kalau bicara teknik, atlet kita sudah di atas rata-rata. Tapi yang sering menjadi penentu kemenangan adalah mental dan psikologi saat bertanding. Karena itu, iklim turnamen harus terus kami tumbuhkan,” tukasnya.

Tags: Persatuan Golf IndonesiaPGI Kota TangselPorprov Banten 2026
Previous Post

Adies Kadir dan Uya Kuya Bebas dari Sanksi Etik, MKD Pulihkan Status Anggota DPR

Next Post

BRI Ajak Generasi Muda Jaga Ekosistem Lingkungan Melalui Penanaman Mangrove dan Pengelolaan Limbah Plastik

Related Posts

Selaras dengan Asta Cita, BRI Peduli Perkuat Infrastruktur Kesehatan Lewat Penyaluran Ratusan Unit Ambulans di Seluruh Indonesia
ADVERTORIAL

Selaras dengan Asta Cita, BRI Peduli Perkuat Infrastruktur Kesehatan Lewat Penyaluran Ratusan Unit Ambulans di Seluruh Indonesia

November 12, 2025
3.4k
NASIONAL

Jelang Nataru, Korlantas Polri Siapkan Skenario Operasi Lilin 2025

November 12, 2025
1.2k
BGN Catat 6.517 Siswa Keracunan Makan Bergizi Gratis Sepanjang 2025
NASIONAL

Kepala BGN: Kasus Keracunan MBG Terbanyak di Jawa Barat

November 12, 2025
1.2k
Saat Merasa Lelah dengan Dunia Sosial: Apa yang Sebenarnya Terjadi?
KESEHATAN

Saat Merasa Lelah dengan Dunia Sosial: Apa yang Sebenarnya Terjadi?

November 12, 2025
140
Densus 88 Temukan Aktivitas Online Terduga Pelaku SMA 72 di Dark Web
SERBA SERBI

Densus 88 Temukan Aktivitas Online Terduga Pelaku SMA 72 di Dark Web

November 12, 2025
141
AgenBRILink Dorong Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih Jadi Simpul Keuangan Penggerak Ekonomi Desa
ADVERTORIAL

AgenBRILink Dorong Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih Jadi Simpul Keuangan Penggerak Ekonomi Desa

November 12, 2025
3.4k
Next Post
BRI Ajak Generasi Muda Jaga Ekosistem Lingkungan Melalui Penanaman Mangrove dan Pengelolaan Limbah Plastik

BRI Ajak Generasi Muda Jaga Ekosistem Lingkungan Melalui Penanaman Mangrove dan Pengelolaan Limbah Plastik

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com