• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Minggu, 18 Januari, 2026
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home MEGAPOLITAN

Dua Bulan, Polres Tangsel Tangkap 33 Pelaku Kejahatan

Hadi Ismanto by Hadi Ismanto
Februari 26, 2025
in MEGAPOLITAN, NEWS
Reading Time: 1min read
Dua Bulan, Polres Tangsel Tangkap 33 Pelaku Kejahatan

Polres Tangerang Selatan menggelar rilis pengingkapan kasus selama dua bulan. | Foto: Tangselxpress/Arga

221
SHARES
4k
VIEWS

TANGSELXPRESS – Polres Tangerang Selatan (Tangsel) bersama Polsek jajaran berhasil mengungkap puluhan kasus tindak kriminal dalam kurun waktu Januari-Februari 2025.

Kapolres Tangerang Selatan, AKBP Victor DH Inkiriwang mengatakan total 30 tersangka dan tiga anak berkonflik dengan hukum (ABH) ditangkap karena terlibat tindak kekerasan hingga kepemilikan senjata tajam.

“Tindak pidana memiliki senjata tajam atau kekerasan sebanyak 12 tersangka dan 2 ABH,” ujar Victor DH Inkiriwang kepada awak media dalam konferensi pers di Mapolres Tangerang Selatan, Selasa (25/2/2025).

“Kemudian Curanmor diamankan sebanyak 14 tersangka dan 1 ABH. Curat dengan modus ganjal ATM sebanyak tiga orang tersangka. Kemudian satu orang diamankan karena mengancam atau memeras dengan modus mengaku anggota Polri,” terangnya.

BACA JUGA :  Pagi Ini Unpam Viktor Gelar Wisuda, Warga Diimbau Cari Jalur Alternatif

Tak hanya itu, Victor menambahkan pihaknya juga mengungkap tindak pidana penyalahgunaan narkotika dan psikotropika. Salah satunya membongkar sindikat produsen tembakau sintetis.

“Ini ada dua tersangka, tkp-nya di salah satu ruko di Kecamatan Babelan Kabupaten Bekasi. Pengungkapan yang dilakukan di oleh Sat Narkoba Polres Tangerang Selatan kemudian dikembangkan sampai dengan kami mendapatkan TKP pelaku kedua, pelakunya atau tersangka melakukan produksi narkotika jenis tembakau sintetis ini,” tuturnya.

“Dimana kami amankan ada 612 kg jenis tembakau sintetis, Kemudian ada beberapa yaitu 14 dirigen berwarna putih Jenis cairan gliserin, 5 dirigen berisi cairan metanol 3 dirijen berisi cairan etanol,” imbuhnya.

Dengan terungkapnya produsen tembakau sintetis ini, lanjut Victor, pihaknya berhasil memotong mata rantai peredarannnya dan menyelamatkan 3 juta jiwa dari bahaya penggunaan narkoba tersebut.

BACA JUGA :  Samsat Ciputat Timur Bersama Polres Tangsel Gelar Razia PKB

“Jika dihitung total kerugian atau nilai dari ungkapan narkotika ini kurang lebih senilai Rp183 miliar, dengan pengungkapan ini dapat berhasil memotong mata rantai narkotika jenis tembakau sintetis. Dan dapat menyelamatkan 3 juta jiwa,” jelasnya.

Pada kesempatan yang sama, Victor mengungkapkan bahwa jajarannya bersama Forkopimda juga menerima penyerahan ratusan senjata tajam dari warga yang diamankan dari para pelaku tawuran.

“Hal tersebut untuk mencegah terjadinya tawuran, dengan mengajak masyarakat berpatisipasi dalam mengumpulkan senjata tajam sebanyak 145 bilah senjata tajam,” tukasnya.

Tags: Kasus NarkobaPolres Tangerang SelatanTembakau Sintetis
Previous Post

DISWAY: Danantara Kubur

Next Post

Catat, Ini Dua Lokasi SIM Keliling Tangsel Hari Ini

Related Posts

Penumpang Boleh Buka Puasa di Dalam Bus Transjakarta, Begini Aturannya
MEGAPOLITAN

Polisi Periksa Kejiwaan Dua Pelaku Masturbasi Dalam Bus Transjakarta

Januari 18, 2026
1.3k
Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI
ADVERTORIAL

Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI

Januari 18, 2026
4k
Pesawat ATR 42-500 Ditemukan di Puncak Bukit Bulusaraung Pangkep
DAERAH

Pesawat ATR 42-500 Ditemukan di Puncak Bukit Bulusaraung Pangkep

Januari 18, 2026
3k
Buang Sampah Sembarangan, 48 Warga Tangerang Selatan Terjaring Operasi Gakkumdu
TANGERANG SELATAN

Buang Sampah Sembarangan, 48 Warga Tangerang Selatan Terjaring Operasi Gakkumdu

Januari 18, 2026
3k
Waspada, Sejumlah Wilayah Bakal Diguyur Hujan Lebat Selama Nataru
MEGAPOLITAN

BMKG: Jabodetabek Berpotensi Hujan Lebat Hingga 23 Januari 2026

Januari 18, 2026
1.3k
Tangsel Perketat Pengawasan Darurat Sampah, Pelanggar Berulang Terancam Denda Administratif
TANGERANG SELATAN

Tangsel Perketat Pengawasan Darurat Sampah, Pelanggar Berulang Terancam Denda Administratif

Januari 18, 2026
3.1k
Next Post
Catat, Berikut Lima Lokasi SIM Keliling di Jakarta Hari Ini

Catat, Ini Dua Lokasi SIM Keliling Tangsel Hari Ini

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com