• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Minggu, 18 Januari, 2026
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home NASIONAL

Dipimpin Jokowi, Ini Dua Isu yang Menjadi Fokus dalam Retreat KTT Ke-43 ASEAN

admin by admin
September 6, 2023
in NASIONAL
Reading Time: 2min read
Dipimpin Jokowi, Ini Dua Isu yang Menjadi Fokus dalam Retreat KTT Ke-43 ASEAN

Sesi Retreat KTT ke-43 ASEAN di JCC, Jakarta, Selasa (5/9) sore. Foto: Media Center KTT ASEAN 2023

71
SHARES
157
VIEWS

TANGSELXPRESS – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) membuka Sesi Retreat Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, pada Selasa (5/9/2023) sore.

Adapun pertemuan tersebut difokuskan untuk membahas implementasi Lima Poin Kesepakatan para pemimpin ASEAN terkait Myanmar dan implementasi ASEAN Outlook on the Indo-Pacific (AOIP).

“Ada dua isu yang akan menjadi fokus kali ini, yaitu reviu implementasi Five-Point Consensus dan implementasi ASEAN Outlook on the Indo-Pacific,” ucap Jokowi dalam keterangan yang diterima.

Terkait evaluasi Five-Point Consensus, Presiden menegaskan bahwa kesepakatan kolektif para pemimpin ASEAN pada tahun 2021 tersebut akan tetap menjadi pedoman utama ASEAN.

Presiden mengungkapkan, Indonesia telah melakukan komunikasi atau engagement secara sangat intensif, mencapai lebih dari 145 engagement, dengan 70 stakeholders.

BACA JUGA :  Seskab Mayor Teddy dan 56 Wamen Resmi Dilantik Prabowo

“Telah dilakukan dalam sembilan bulan dan Indonesia melihat sudah mulai muncul trust antara satu stakeholder dengan yang lain, kecuali dengan Junta Militer,” ungkapnya.

Jokowi pun menekankan bahwa ASEAN perlu mendorong diadakannya dialog nasional yang inklusif untuk menyelesaikan konflik yang terjadi di Myanmar.

“Inilah saatnya ASEAN terus mendorong dilakukannya inclusive national dialogue sebagai kunci penyelesaian krisis politik yang Myanmar own dan Myanmar let. Selain itu, bantuan kemanusiaan ASEAN masih terus dilakukan melalui AHA Centre,” tandasnya.

Presiden mengakui, masih diperlukan proses yang sangat panjang untuk menyelesaikan konflik ini. Oleh sebab itu, demi kepentingan keluarga ASEAN, Presiden mengingatkan semua pihak untuk berani mengevaluasi diri, membahas permasalahan secara terbuka, dan mencari solusi bersama.

BACA JUGA :  Rendang hingga Mangut Lele Jadi Sajian Jamaah Haji Indonesia Saat di Armina

“Demi kepentingan keluarga ASEAN, kita harus berani mengevaluasi diri, membahas permasalahan secara terbuka, dan mencari solusi bersama. Kita butuh upaya yang lebih taktis dan extraordinary untuk mengimplementasikan Five-Point Consensus,” pungkasnya.

Terkait AOIP, Presiden menekankan agar implementasi AOIP yang menjadi salah satu highlight KTT ke-43 ASEAN dapat terus dijaga.

“ASEAN Indo-Pacific Forum sebagai bentuk konkret dari ASEAN Outlook on the Indo-Pacific telah menarik banyak minat, baik dari kalangan pemerintah maupun swasta. Saya harap keberlangsungan implementasi ini dapat terus kita jaga,” tambahnya.

Tags: KTT ASEANKTT ASEAN Ke-43Presiden Jokowi
Previous Post

Tanggapi Wacana Jadwal Pilkada Dimajukan, Mendagri: Why Not

Next Post

Liga 1 Sedang Jeda Kompetisi, Persik Tetap Fokus Latihan Demi Persiapan Lawan Persija

Related Posts

Menteri KKP Benarkan Tiga Penumpang Pesawat ATR 42-500 Pegawainya
NASIONAL

Menteri KKP Benarkan Tiga Penumpang Pesawat ATR 42-500 Pegawainya

Januari 18, 2026
1.3k
KPAI Soroti Maraknya Child Grooming, Buku Broken Strings Buka Kesadaran Publik
NASIONAL

KPAI Soroti Maraknya Child Grooming, Buku Broken Strings Buka Kesadaran Publik

Januari 15, 2026
2.8k
Konflik Kian Memanas, Kemlu RI Evakuasi 101 WNI dari Iran dan Israel
NASIONAL

Empat WNI Diculik Bajak Laut di Gabon, Kemlu Koordinasi dengan China

Januari 14, 2026
1.2k
Kantor Ditjen Pajak Digeledah KPK, Sejumlah Uang Diamankan
NASIONAL

Kantor Ditjen Pajak Digeledah KPK, Sejumlah Uang Diamankan

Januari 13, 2026
3k
kpk
NASIONAL

Usut Suap Pajak, KPK Lakukan Penggeledahan di Kantor Ditjen Pajak

Januari 13, 2026
3k
Presiden Prabowo Perdana Bermalam di IKN, Tinjau Infrastruktur
NASIONAL

Presiden Prabowo Perdana Bermalam di IKN, Tinjau Infrastruktur

Januari 13, 2026
144
Next Post
Barito Putera vs Persik Kediri, Macan Putih Waspadai Momen Bagus Laskar Antasari

Liga 1 Sedang Jeda Kompetisi, Persik Tetap Fokus Latihan Demi Persiapan Lawan Persija

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com