• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Minggu, 5 Oktober, 2025
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home TANGERANG RAYA BANTEN

Saksikan Laga Dewa United Vs Persik Kediri, Gubernur Banten Andra Soni Senang, BIS Unjuk Kualitas

Aenna Rahman by Aenna Rahman
Agustus 23, 2025
in BANTEN, NEWS
Reading Time: 1min read
Saksikan Laga Dewa United Vs Persik Kediri, Gubernur Banten Andra Soni Senang, BIS Unjuk Kualitas

Foto: Biro Adpimpro Banten

339
SHARES
4.3k
VIEWS

BANTEN– Gubernur Banten Andra Soni mengaku senang usai menonton pertandingan Dewa United Banten FC melawan Persik Kediri dalam laga lanjutan BRI Super League 2025/2026 di Banten International Stadium (BIS), Jumat (22/8/2025) malam.

Andra Soni mengaku senang karena usai hujan mengguyur, BIS menunjukkan kualitas sebagai stadion bertaraf internasional. Meski usai hujan, kualitas lapangan tidak berubah. Selain itu, tim Dewa United Banten FC menang 3 – 1 atas Persik Kediri.

“Saya kembali berkesempatan menyaksikan pertandingan di Banten International Stadium,” ungkap Andra Soni usai menyaksikan pertandingan.

Andra Soni mengatakan kesempatan itu digunakan pula untuk memastikan kondisi lapangan setelah terjadi hujan di kawasan stadion dan sekitarnya.

BACA JUGA :  Gubernur Andra Soni Tinjau Pelaksanaan SPMB 2025/2026 di Kota Serang

“Selain menonton pertandingan, saya juga ingin memastikan kembali mengenai lapangan kita,” katanya.

“Alhamdulillah, lapangan dipakai dalam kondisi setelah hujan dan tetap terjaga kualitasnya. Pertandingannya pun berjalan dengan baik,” tambah Andra Soni.

Sebelum laga Dewa United Banten menjamu Persik Kediri, Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersama Gubernur Banten sempat meninjau sejumlah fasilitas sepakbola yang berada di Banten International Stadium. Peninjauan tersebut dilakukan dalam kegiatan kunjungan kerja Ketua PSSI di Provinsi Banten.

Bahkan, Menteri BUMN tersebut juga menilai fasilitas pendukung sepak bola di Banten International Stadium dapat dikatakan salah satu terbaik di Indonesia

“Saya rasa ini salah satu yang terbaik di Indonesia, karena saya sendiri sudah melihat beberapa stadion sepak bola,” pungkasnya.

BACA JUGA :  Redaksi TangselXpress.com Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir Batin

Sebagai informasi, pada pertandingan tersebut dimenangkan oleh Dewa United Banten dengan skor 3 – 1 saat menghadapi Persik Kediri. Kemenangan tersebut, Dewa United Banten menambah tiga poin pada BRI Super League 2025/2026.

Tags: Banten International StadiumBISDewa United Vs Persik KediriGubernur Banten Andra Soni
Previous Post

Kasus Pengeroyokan Wartawan di Serang: Pecat Pelaku Oknum Brimob!

Next Post

Tanggap Bencana Gempa Poso, BRI Peduli Salurkan Bantuan Bagi Korban Terdampak

Related Posts

Perkuat Sport Tourism dan Ekonomi Lokal, BRI Dukung Indonesia Mendunia Melalui MotoGP Mandalika 2025
ADVERTORIAL

Perkuat Sport Tourism dan Ekonomi Lokal, BRI Dukung Indonesia Mendunia Melalui MotoGP Mandalika 2025

Oktober 5, 2025
3.5k
BNPB Ungkap Kendala Evakuasi Korban Runtuhnya Bangunan di Ponpes Al Khoziny
DAERAH

BNPB Ungkap Kendala Evakuasi Korban Runtuhnya Bangunan di Ponpes Al Khoziny

Oktober 5, 2025
1.2k
Update Insiden di Ponpes Al Khoziny: Korban Meninggal Dunia 37 Orang
DAERAH

Update Insiden di Ponpes Al Khoziny: Korban Meninggal Dunia 37 Orang

Oktober 5, 2025
1k
Polisi Bekuk Muncikari yang Pekerjakan Remaja Sebagai PSK di Jaksel
TANGERANG RAYA

Ancam Polisi, Debt Collector di Tangerang Ditangkap

Oktober 5, 2025
832
HUT Ke-80 TNI: Seragam Tempur Digital ‘Sage Green’ Resmi Diperkenalkan
NASIONAL

HUT Ke-80 TNI: Seragam Tempur Digital ‘Sage Green’ Resmi Diperkenalkan

Oktober 5, 2025
3.2k
Eks Karyawan Ashanty Ngaku Gelapkan Uang Rp2 Miliar, Kini Laporkan Balik!
SELEBRITI

Eks Karyawan Ashanty Ngaku Gelapkan Uang Rp2 Miliar, Kini Laporkan Balik!

Oktober 5, 2025
140
Next Post
Tanggap Bencana Gempa Poso, BRI Peduli Salurkan Bantuan Bagi Korban Terdampak

Tanggap Bencana Gempa Poso, BRI Peduli Salurkan Bantuan Bagi Korban Terdampak

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com