• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Senin, 19 Januari, 2026
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home NEWS

Bekuk RANS Nusantara, Pelatih Persita Ungkap Kunci Kemenangan Timnya

admin by admin
Juli 16, 2023
in NEWS, OLAHRAGA
Reading Time: 2min read
Bekuk RANS Nusantara, Pelatih Persita Ungkap Kunci Kemenangan Timnya

Laga RANS Nusantara FC vs Persita Tangerang dalam lanjutan BRI Liga 1 2023/2024 pekan ketiga di Stadion Maguwoharjo, Sabtu (15/7). Foto: Instagram/@persita.official

62
SHARES
137
VIEWS

TANGSELXPRESS – Persita Tangerang sukses mengalahkan RANS Nusantara FC dalam lanjutan BRI Liga 1 2023/2024 pekan ketiga. Bermain di Stadion Maguwoharjo Sleman sebagai tim tamu pada Sabtu (15/7), Pendekar Cisadane -julukan Persita- berhasil menjungkalkan tuan rumah dengan skor tipis 1-0.

Gol tunggal kemenangan Persita dicetak oleh pemain andalannya, Ezequiel Vidal di menit ke-55. Berawal dari aksi Irsyad Maulana sedikit di luar kotak penalti RANS Nusantara, bola yang menerobos lini pertahanan lawan mampu dimaksimalkan oleh pemain bernomor punggung 10 itu.

Pertandingan ini diwarnai satu kartu merah yang diberikan wasit untuk kiper RANS Nusantara, Tri Hamdani di menit ke-88 usai menerjang Mateo Bustos yang berdiri bebas di depan kotak penalti.

BACA JUGA :  DISWAY: Tas Lebaran

“Laga yang sulit. Tapi semua terjadi seperti yang kita rencanakan. Kita tahu RANS Nusantara menang di dua laga pertamanya dan ini jadi tren positif. Kita mulai laga dengan rencana kita, dan bisa mengontrol pertandingan,” kata pelatih Persita, Luis Edmundo Duran.

Diakuinya, babak pertama Persita punya banyak peluang. “Tapi tidak bisa kita maksimalkan. Babak kedua setelah kita cetak gol, RANS coba mulai bangkit, tapi kita bisa kontrol semua. Pemain kerja keras dan berjuang maksimal. Ini sangat membantu kita untuk dapat tiga poin,” ucap pelatih asal Chile itu.

Sejak awal pertandingan, dia mengaku sudah menekankan pada pemainnya untuk bisa mengontrol permainan dari menit pertama sampai selesai karena lawan tentunya juga mengincar poin penuh.

BACA JUGA :  Persib Bandung Siap Redam Persija

“Saya sampaikan kita harus kontrol semua sepanjang laga agar tidak terpengaruh dengan apapun situasi yang terjadi di lapangan,” tegasnya.

Dan Luis Edmundo juga bersyukur timnya mampu mengontrol jalannya permainan dengan baik hingga tiga poin dikantongi.

Pemain Persita, Ahmad Fahd juga mengakui jika di babak kedua, timnya bisa bermain lebih sabar. “Akhirnya kita bisa cetak gol dan dapat tiga poin dari laga lawan RANS,” ucap Ahmad Fahd.

Kemenangan ini menjadi kedua secara beruntun setelah Persita di laga pekan kedua juga mampu memetik poin penuh atas PSIS Semarang pada laga di Stadion Indomilk Arena, Tangerang dengan skor 2-0. Mengantongi 6 poin, sementara Persita naik ke peringkat ketiga klasemen.

BACA JUGA :  Bikin Heboh, Rompi yang Dipakai Kaesang Pangarep Bertuliskan ‘Putra Mulyono’
Tags: BRI Liga 1liga 1Persita TangerangRANS Nusantara
Previous Post

Banjiri GBK, Ribuan Kader DPD NasDem Kabupaten Bogor Optimistis Beri Dampak Positif

Next Post

Rocky Gerung Sebut PKS Sumber Energi Akal Sehat, Ini Alasannya

Related Posts

Gubernur Banten Andra Soni Salurkan Toren POC dan Biogas, Sampah Organik Tangsel Bisa Diolah 100 Kg per Hari
TANGERANG SELATAN

Gubernur Banten Andra Soni Salurkan Toren POC dan Biogas, Sampah Organik Tangsel Bisa Diolah 100 Kg per Hari

Januari 18, 2026
2.9k
Satu Jasad Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Ditemukan, Tim SAR Evakuasi
DAERAH

Satu Jasad Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 Ditemukan, Tim SAR Evakuasi

Januari 18, 2026
1.4k
Transjakarta Alihkan Sejumlah Rute Akibat Banjir di Jakarta
MEGAPOLITAN

Transjakarta Alihkan Sejumlah Rute Akibat Banjir di Jakarta

Januari 18, 2026
1.2k
TNI-Polri Bantu Angkut Sampah di Pasar Cimanggis Ciputat
TANGERANG SELATAN

TNI-Polri Bantu Angkut Sampah di Pasar Cimanggis Ciputat

Januari 18, 2026
1.1k
Penumpang Boleh Buka Puasa di Dalam Bus Transjakarta, Begini Aturannya
MEGAPOLITAN

Polisi Periksa Kejiwaan Dua Pelaku Masturbasi Dalam Bus Transjakarta

Januari 18, 2026
1.3k
Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI
ADVERTORIAL

Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI

Januari 18, 2026
4k
Next Post
Rocky Gerung Sebut PKS Sumber Energi Akal Sehat, Ini Alasannya

Rocky Gerung Sebut PKS Sumber Energi Akal Sehat, Ini Alasannya

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com