• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Selasa, 28 Oktober, 2025
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home PENDIDIKAN

Mengembangkan Minat dan Bakat dengan Aplikasi di Era Digital

Pengabdian kepada Masyarakat Mahasiswa Universitas Pamulang di SDN Pamulang 01

Aenna Rahman by Aenna Rahman
Juni 13, 2025
in PENDIDIKAN
Reading Time: 2min read
Mengembangkan Minat dan Bakat dengan Aplikasi di Era Digital
312
SHARES
3.9k
VIEWS

ERA digital adalah jaman di mana kondisi perkembangannya sudah maju dan segala kegiatannya dapat digunakan secara digital. Menurut Gary J. Anglin, teknologi ialah penerapan ilmu-ilmu perilaku serta alam dan juga pengetahuan lain dengan secara bersistem serta mensistem untuk memecahkan masalah manusia. Sedangkan pendapat Jacques Ellul yang mendefinisikan teknologi sebagai keseluruhan metode yang secara rasional mengarah dan memiliki ciri efisien dalam setiap kegiatan manusia.

Di era digital saat ini, masyarakat dituntut untuk mampu beradaptasi di bidang apapun, termasuk di bidang pendidikan. Oleh karena itu, mahasiswa/i Universitas Pamulang Program Studi Sarjana Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis melaksanakan kegiatan PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) dengan tema Sociopreneurship dan Inovasi Digital untuk Mengatasi Tantangan Sosial dan Ekonomi di Masyarakat.

BACA JUGA :  Manfaat Pohon Mangrove melalui Kolaborasi Kelompok Tani Hutan Remaja Tanjung Burung

Pelaksanaan PkM

Kegiatan PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) merupakan program dari Universitas Pamulang yang bertujuan untuk mengasah jiwa sosial dan inovasi mahasiswa dalam menciptakan solusi bagi persoalan nyata di masyarakat. 

Pelaksanaan PkM dilaksanakan di SDN Pamulang 01, Tangerang Selatan,  pada Kamis, 24 April 2025 yang dilaksanakan oleh Frixilla Angeliq Cinta Maras Siahaan sebagai ketua, Delani Dahrisa sebagai anggota, Devita Wijayanti sebagai anggota, Wulan Purnama Sari sebagai anggota, dan Eka Rima Prasetya M.pd. sebagai dosen pembimbing. Sasaran/objek dari kegiatan PkM ini adalah siswa/i kelas 5 yang berjumlah 1 kelas. Kegiatan dilaksanakan kurang lebih selama dua jam.

Kegiatan diawali dengan perkenalan dan pembukaan yang kemudian dilanjutkan dengan pemaparan materi dengan judul Mengembangkan Minat dan Bakat dengan Menggunakan Aplikasi di Era Digital.  Materi yang dibahas terdapat manfaat mengembangkan minat dan bakat sejak dini, peran aplikasi digital dalam mengembangkan minat dan bakat, serta jenis dan manfaat aplikasi yang mendukung pengembangan minat dan bakat.

BACA JUGA :  Kepribadian dan Nilai-Nilai Organisasi

Contoh aplikasi yang dipaparkan adalah iPusnas, iJakarta, Duolingo, Teuida, Photoshop Express, Photo Editor, CapCut, Ibis Paint X, dan Autodesk Sketchbook. Materi disampaikan dengan menggunakan bantuan PowetPoint dan dipaparkan sejelas mungkin dan dengan bahasa yang sederhana agar siswa/i memahami dengan mudah.

Selain pemaparan materi, juga dilaksanakan sesi tanya jawab mengenai materi dengan para siswa dan yang berhasil menjawab pertanyaan akan mendapatkan hadiah sehingga mereka antusias untuk mendengarkan, serta menyisipkan kegiatan ice breaking untuk membangkitkan semangat dan menciptakan suasana yang menyenangkan. Kegiatan ditutup dengan pembagian bingkisan dan foto bersama.

Dengan adanya kegiatan PkM ini, diharapkan siswa/i memahami pentingnya mengembangkan minat dan bakat dengan memanfaatkan aplikasi digital. Lebih dari itu, siswa juga diharapkan mampu mengenali potensi diri serta menggunakan teknologi secara positif dan produktif untuk mendukung pengembangan diri di era digital yang semakin berkembang.

BACA JUGA :  Mengembangkan Kreativitas Anak Melalui Kerajinan Tangan Lampion

Penulis:

Frixilla Angeliq

Mahasiswa Universitas Pamulang

Tags: era digitalMengembangkan minat dan bakatPKM Unpam
Previous Post

Detik-Detik Vishwas Kumar Ramesh Selamat dari Ledakan Pesawat Air India

Next Post

Swiss-Belhotel Pondok Indah Hadirkan Intimate Dinner Concert ‘Rindu Selalu’ Bersama J-ROCKS

Related Posts

Bocah 8 Tahun yang Hanyut di Kali Pamulang Estate Sudah Ditemukan
TANGERANG SELATAN

Tragedi di Pamulang: Bocah 8 Tahun Tewas Terseret Arus Kali Pamulang Estate

Oktober 27, 2025
2.4k
Entrepreneur Cilik: Edukasi Catat Untung Rugi Bisnis Sederhana
PENDIDIKAN

Entrepreneur Cilik: Edukasi Catat Untung Rugi Bisnis Sederhana

Oktober 26, 2025
2.4k
Commuterline Jalur Green Line: Antara Sesak dan Produktif
PENDIDIKAN

Commuterline Jalur Green Line: Antara Sesak dan Produktif

Oktober 24, 2025
2.8k
Mahasiswa Universitas Pamulang Dorong Anak Panti Wujudkan Mimpi Lewat “Balon Udara Cita-Cita”
PENDIDIKAN

Mahasiswa Universitas Pamulang Dorong Anak Panti Wujudkan Mimpi Lewat “Balon Udara Cita-Cita”

Oktober 24, 2025
2.8k
Tragedi Gudang Dekorasi Pondok Kacang: Kelalaian Kecil, Kerugian Besar
PENDIDIKAN

Tragedi Gudang Dekorasi Pondok Kacang: Kelalaian Kecil, Kerugian Besar

Oktober 22, 2025
3.5k
Membangun Kecerdasan Finansial dan Deteksi Penipuan Keuangan di Kalangan Pelajar
PENDIDIKAN

Membangun Kecerdasan Finansial dan Deteksi Penipuan Keuangan di Kalangan Pelajar

Oktober 20, 2025
2.9k
Next Post
Swiss-Belhotel Pondok Indah Hadirkan Intimate Dinner Concert ‘Rindu Selalu’ Bersama J-ROCKS

Swiss-Belhotel Pondok Indah Hadirkan Intimate Dinner Concert 'Rindu Selalu' Bersama J-ROCKS

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com