• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Senin, 19 Januari, 2026
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home DUNIA KAMPUS

Apa Saja Materi yang Dipelajari di Jurusan Akuntansi? Simak Daftarnya Berikut Ini

Aenna Rahman by Aenna Rahman
November 7, 2024
in DUNIA KAMPUS
Reading Time: 2min read
Apa Saja Materi yang Dipelajari di Jurusan Akuntansi? Simak Daftarnya Berikut Ini
229
SHARES
2.9k
VIEWS

Jurusan merupakan hal penting yang harus dipertimbangkan para calon mahasiswa yang ingin melanjutkan studi jenjang sarjana. 

Jurusan ditentukan berdasarkan minat dan bakat, agar anda dapat menggali lebih dalam pengetahuan dan keterampilan yang anda miliki. Selain itu, anda juga bisa mendapatkan legalitas yang kuat atas perolehan studi dan pencapaian anda pada jurusan tersebut. Sebelum memilih jurusan Anda diwajibkan untuk mencari dan mengenal Jurusan yang akan anda pilih. 

Ada banyak pilihan Jurusan yang bisa anda ambil. Misalnya, untuk anda yang gemar menghitung, dan senang menjadi bagian dari sebuah Bisnis,  bisa mengambil Jurusan yang berputar di dalam dunia Bisnis. 

Contohnya : 

  1. Akuntansi
  2. Manajemen 
  3. Administrasi Perpajakan
  4. Administrasi Perkantoran
  5. Ekonomi
BACA JUGA :  Pentingnya Penilaian Risiko dan Pengendalian Internal di Dalam Perusahaan

Dari kelima jurusan tersebut Akuntansi adalah jurusan yang saat ini, memiliki banyak peminat. Oleh karena itu, Jurusan ini memiliki seleksi masuk yang ketat.

Berikut ini saya jabarkan Materi apa saja yang akan di pelajari oleh mahasiswa jurusan Akuntansi, diantaranya:

  1. Pengetahuan umum

Biasanya berisi mata kuliah yang mempelajari ilmu-ilmu berbasis sosial. Contohnya: Pendidikan Pancasila, Matematika, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan Pendidikan Agama. 

tujuan dari mata kuliah ini agar para mahasiswa dapat mengaplikasikan ilmu ilmu yang di dapat ke dalam kehidupan sehari-hari, selain itu, ini juga penting sebagai pedoman perilaku mahasiswa di kehidupan bermasyarakat. 

  1. Pengantar Akuntansi

Merupakan mata kuliah wajib anak anak Akuntansi. Mata kuliah ini mempelajari, dasar-dasar Akuntansi misalnya, cara membuat laporan keuangan, apa itu jurnal dan fungsinya serta cara membuat catatan keuangan secara manual maupun komputerisasi. 

  1. Pengantar Manajemen dan Ekonomi Dasar
BACA JUGA :  Pentingnya Negosiasi Ketika Terjadi Konflik

Merupakan mata kuliah wajib anak anak akuntansi, materi yang saling berhubungan, mengenal ilmu Manajemen dan Ekonomi dasar, dengan menentukan titik pasar, mengelola permintaan dan penawaran, menganalisis segmentasi pasar, serta belajar mengenai cara membuka bisnis dan mengelolanya. 

Materi ini, dirancang sebagai bekal untuk keterampilan mahasiswa jurusan Akuntansi, agar memiliki kemampuan analis, kritis, dan inovatif. Kemampuan-kemampuan ini di harapkan dapat membantu mahasiswa mengahadapi dunia kerja, dan bisa menjadi seorang pembisnis yang mampu mengelola keuangan bisnisnya sendiri dengan rinci dan akurat.

Penulis:

Apriliana Naisyah Putri

Mahasiswi Universitas Pamulang

Tulisan ini dibuat dalam rangka tugas kuliah

Tags: Ruang Unpamuniversitas pamulangunpam
Previous Post

Pentingnya Mahasiswa Akuntansi Memahami Alur Laporan Keuangan

Next Post

Pilkada 2024, Sebanyak 511 KPPS Kelurahan Kedaung Resmi Dilantik

Related Posts

Mengajarkan Keuangan di Era Fintech untuk Siswa SMK
DUNIA KAMPUS

Mengajarkan Keuangan di Era Fintech untuk Siswa SMK

Januari 15, 2026
2.7k
Upgrade SDM SMK Al-Muhtadin sebagai Upaya Meningkatkan Daya Saing di Era Industri 5.0
DUNIA KAMPUS

Upgrade SDM SMK Al-Muhtadin sebagai Upaya Meningkatkan Daya Saing di Era Industri 5.0

Januari 15, 2026
2.4k
Generasi Z: Tantangan, Kekuatan, dan Solusi dalam Dunia Kerja dan Usaha
DUNIA KAMPUS

Generasi Z: Tantangan, Kekuatan, dan Solusi dalam Dunia Kerja dan Usaha

Januari 15, 2026
2.9k
Membangun Generasi Mandiri dan Produktif di Zaman Modern
DUNIA KAMPUS

Membangun Generasi Mandiri dan Produktif di Zaman Modern

Januari 15, 2026
2k
Peningkatan Kompetensi Manajemen untuk Siswa SMK di Era Gen Z
DUNIA KAMPUS

Peningkatan Kompetensi Manajemen untuk Siswa SMK di Era Gen Z

Januari 15, 2026
2.3k
Membekali Siswa SMK dengan Keterampilan Bisnis Online: Strategi Penguatan Peran Pemuda dalam Transformasi Digital
DUNIA KAMPUS

Membekali Siswa SMK dengan Keterampilan Bisnis Online: Strategi Penguatan Peran Pemuda dalam Transformasi Digital

Januari 14, 2026
2.1k
Next Post
Pilkada 2024, Sebanyak 511 KPPS Kelurahan Kedaung Resmi Dilantik

Pilkada 2024, Sebanyak 511 KPPS Kelurahan Kedaung Resmi Dilantik

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com