• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Kamis, 27 November, 2025
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home EXPLORE TANGSEL KOMUNITAS

Turnamen Bola Voli Putri Dago Cup Makin Seru, Tim Tuan Rumah Lolos ke Semifinal

Aenna Rahman by Aenna Rahman
Januari 29, 2024
in EXPLORE TANGSEL, KOMUNITAS, NEWS
Reading Time: 1min read
Turnamen Bola Voli Putri Dago Cup Makin Seru, Tim Tuan Rumah Lolos ke Semifinal

Foto: Arga/Tangselxpress.com

197
SHARES
2.4k
VIEWS

TANGSELXPRESS– Turnamen Bola Voli Putri Dago Cup memasuki babak perempatfinal. Turnamen yang digelar di Lapangan Alam Asri Blok K Komplek Vila Dago ini telah berjalan dengan sukses pada tahap-tahap sebelumnya.

Sabtu (27/1), digelar babak perempatfinal final yang mempertandingkan tim VOLGAN VS BERKELANA dan PBVHW VS CNC. Sementara itu, VOBAY VS HK TOWER TEAM dan DAGO CLUB VS LENTERA digelar pada Minggu, (28/1).

Foto: Arga/Tangselxpress.com

Dalam keterangannya Ketua Panitia Turnamen, Yuni mengatakan walaupun sempat terkendala dengan turunnya hujan, akan tetapi babak perempatfinal yang digelar selama dua hari tetap berjalan lancar.

“Alhamdulillah, walaupun sempat mundur dikarenakan hujan. Pertandingan-pertandingan di perempatfinal ini dimulai pukul 16.00 WIB hingga pukul 18.00 WIB berjalan dengan sukses,” ujarnya.

BACA JUGA :  Kasus Covid-19 di Indonesia Naik, Menkes: Tidak Mematikan

Salah satu tim tuan rumah yaitu DAGO CLUB yang bertanding di Minggu sesi kedua, menjadikan animo tersendiri bagi para penonton.

“Tim DAGO CLUB VS LENTERA menjadi pertandingan yang sangat seru, dan tim tuan rumah berhasil lolos ke babak semifinal. Antusiasme penonton sangat luar biasa,” ungkapnya.

Yuni mengucapkan terimakasih kepada seluruh tim yang telah ikut serta dalam Turnamen Bola Voli Putri Dago Cup ini.

Foto: Arga/Tangselxpress.com

“Terimakasih kepada semua tim yang telah ikut serta hingga mencapai babak perempatfinal ini, selamat berjuang bagi tim yang telah berhasil masuk ke Semifinal,” ujarnya.

Seperti biasa doorprize diberikan kepada para penonton dan peserta yang paling heboh. Ada tujuh hadiah yang disiapkan di setiap pertandingan.

BACA JUGA :  Mohon Disimak! Wapres Mendadak Angkat Bicara Terkait Mafia Beras, Begini Katanya

Berikut hasil lengkap pertandingan Turnamen Bola Voli Putri Dago Cup 2024 babak perempatfinal:

1. VOLGAN 0 VS 2 BERKELANA
2. PBVHW 2 VS 0 CNC
3. VOBAY 2 VS 0 HK TOWER TEAM
4. DAGO CLUB 2 VS 0 LENTERA

Babak semifinal akan digelar pada Sabtu (3/2) mendatang.(ARGA)

Tags: PamulangTangselTunamen Bola Voli Putri Dago Cupvila dago
Previous Post

Usai Dilantik KPU, Ini Besaran Gaji Petugas KPPS Pemilu 2024

Next Post

Jokowi Bilang Presiden Boleh Kampanye, Rino Wicaksono Berikan Tanggapan Mengejutkan

Related Posts

Polri: Korban Tewas Kecelakaan Arus Mudik-Balik Lebaran Turun 47 Persen
NASIONAL

Korlantas Polri: Operasi Lilin Digelar 20 Desember 2025-2 Januari 2026

November 27, 2025
1.2k
Malam Mencekam! Sekelompok Utusan UIN Jakarta Rampas Gedung MP di Ciputat, CCTV Dimatikan
TANGERANG SELATAN

Malam Mencekam! Sekelompok Utusan UIN Jakarta Rampas Gedung MP di Ciputat, CCTV Dimatikan

November 27, 2025
3k
Dukung Program Strategis Pemerintah, BRI Terima Penghargaan dari Kementerian IMIPAS
ADVERTORIAL

Dukung Program Strategis Pemerintah, BRI Terima Penghargaan dari Kementerian IMIPAS

November 27, 2025
3.9k
Satpol PP Depok Bongkar Bangunan Liar di Sepanjang Jalan Citayam
MEGAPOLITAN

Satpol PP Depok Bongkar Bangunan Liar di Sepanjang Jalan Citayam

November 27, 2025
1k
Pemkot Tangsel Musnahkan 13.970 Botol Miras Ilegal, Benyamin Tegaskan Penegakan Perda Tanpa Kompromi
ADVERTORIAL

Pemkot Tangsel Musnahkan 13.970 Botol Miras Ilegal, Benyamin Tegaskan Penegakan Perda Tanpa Kompromi

November 27, 2025
3.5k
Banjir Bandang Hancurkan Puluhan Rumah di Padang, Empat Warga Tewas
DAERAH

Banjir Bandang Hancurkan Puluhan Rumah di Padang, Empat Warga Tewas

November 27, 2025
147
Next Post
Apartemen Serpong Garden Kebanjiran, Kok Bisa? Ini Jawaban Arsitek dan Pakar Tata Kota Rino Wicaksono

Jokowi Bilang Presiden Boleh Kampanye, Rino Wicaksono Berikan Tanggapan Mengejutkan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com