• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Minggu, 18 Januari, 2026
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home EKONOMI

BRI dan Kemendag Kolabs Latih UMKM Bandung Raya Tembus Pasar Ekspor

admin by admin
Oktober 4, 2023
in EKONOMI
Reading Time: 2min read
BRI dan Kemendag Kolabs Latih UMKM Bandung Raya Tembus Pasar Ekspor

Bekerja sama dengan PPSDMEJP Kemendag, BRI memberikan program pemberdayaan kepada 30 pelaku UMKM di wilayah kota Bandung, Jawa Barat. Foto: Dok. BRI

361
SHARES
3.2k
VIEWS

TANGSELXPRESS – Sebagai tulang punggung perekonomian nasional, Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) perlu mendapatkan pemberdayaan optimal dan menyeluruh. Hal itu menjadi komitmen PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI dalam upayanya menjadikan UMKM naik kelas hingga go global.

Salah satu bentuk pemberdayaan yang diberikan BRI yakni program pelatihan dengan tujuan menaikkan level dan memperbesar cakupan bisnis. Program pemberdayaan dilakukan bekerja sama dengan Pusat Pelatihan Sumber Daya Manusia Ekspor dan Jasa Perdagangan (PPSDMEJP) Kementerian Perdagangan untuk 30 pelaku UMKM di wilayah kota Bandung, Jawa Barat, untuk bisa menembus pasar ekspor, sekaligus persiapan menuju event BRI UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2023.

Terkait dengan hal tersebut, Wakil Direktur Utama BRI Catur Budi Harto mengatakan bahwa kegiatan tersebut dapat memberikan peluang bagi UMKM untuk memperluas bisnisnya dari yang sebelumnya lokal menjadi berorientasi pasar nasional maupun go internasional.

BACA JUGA :  Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI

“Harapannya UMKM bisa terus menjaga mutu dari produknya, pasarnya semakin terbuka, sehingga mereka bisa naik kelas dan bisa mengakses pasar lebih besar lagi,” ujar Catur.

Kegiatan pelatihan tersebut dilaksanakan tiga hari dan diikuti 30 pelaku UMKM yang berasal dari wilayah Bandung Raya. Para pelaku merupakan jebolan dari proses penyaringan melalui Rumah BUMN BRI yang memiliki produk mulai dari makanan, kerajinan, pakaian, dan mayoritas merupakan peserta lolos Kurasi BRI UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2023.

Seluruh UMKM yang mendapatkan pelatihan oleh BRI tersebut terpilih setelah melalui tahap seleksi. Salah satunya adalah telah memenuhi kualifikasi untuk melakukan ekspor atau telah siap dari segi pengemasan produk. Artinya mereka merupakan peserta yang sudah siap ekspor, namun belum tahu cara dan mekanisme untuk melakukan kegiatan ekspor.

BACA JUGA :  Tembus Penjualan 16 Ribu Unit Mobil, SEVA Cetak GMV Senilai Rp 8,4 Triliun di 2023

Kepala Pusat Pelatihan SDM Ekspor dan Jasa Perdagangan Kementerian Perdagangan Sugih Rahmansyah berharap melalui pelatihan ini para pelaku usaha UKM dapat meningkat pengetahuan di bidang ekspor dan mampu melakukan penetrasi ke pasar ekspor.

“Kolaborasi dan sinergi antara PPEJP Kemendag dengan BRI diharapkan dapat terus berlanjut guna semakin banyak UKM yang berhasil menjadi eksportir,” ucapnya.

Di sisi lain, tidak menutup kemungkinan masih ada pelaku UMKM yang perlu ditingkatkan pengetahuan tentang pengemasan produk dan cara memilih pasarnya. Sejauh ini pelaku UMKM binaan Rumah BUMN Bandung terdaftar aktif sebanyak lebih dari 5.000 pelaku dan mayoritas sudah menjadi nasabah BRI.

Tags: BBRIBRIeksporRumah BUMNUMKM Naik Kelas
Previous Post

Selidiki Kasus Anak Mati Batang Otak, Polda Metro Panggil Dokter dan Dirut RS Bekasi

Next Post

Hasil Liga Champions: Newcastle Gebuk PSG 4-1

Related Posts

Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI
ADVERTORIAL

Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI

Januari 18, 2026
4k
Berkembang Bersama BRILink Agen, Keluarga di Jepara ini Berhasil Buka Lapangan Pekerjaan bagi Masyarakat Sekitar
ADVERTORIAL

Berkembang Bersama BRILink Agen, Keluarga di Jepara ini Berhasil Buka Lapangan Pekerjaan bagi Masyarakat Sekitar

Januari 17, 2026
3.8k
UMKM Binaan BRI ‘Kain Indonesia by Shifara’, Hidupkan Nafas Wastra Nusantara Lewat Koleksi Office Wear
ADVERTORIAL

UMKM Binaan BRI ‘Kain Indonesia by Shifara’, Hidupkan Nafas Wastra Nusantara Lewat Koleksi Office Wear

Januari 16, 2026
3.9k
Harga Emas Antam Turun Rp6.000, Kini Jadi Rp2.669.000 per Gram
EKONOMI

Harga Emas Antam Turun Rp6.000, Kini Jadi Rp2.669.000 per Gram

Januari 16, 2026
140
Cuan Awal Tahun, Pemegang Saham BBRI Terima Dividen Interim Rp20,6 Triliun Pada 15 Januari
ADVERTORIAL

Cuan Awal Tahun, Pemegang Saham BBRI Terima Dividen Interim Rp20,6 Triliun Pada 15 Januari

Januari 15, 2026
2.9k
Rekor Baru Harga Emas Antam, Naik ke Level Rp2.665.000 per Gram
EKONOMI

Rekor Baru Harga Emas Antam, Naik ke Level Rp2.665.000 per Gram

Januari 14, 2026
148
Next Post
Hasil Liga Champions: Newcastle Gebuk PSG 4-1

Hasil Liga Champions: Newcastle Gebuk PSG 4-1

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com