• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Sabtu, 17 Januari, 2026
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home NEWS

Tiket Indonesia vs Argentina Bisa Dibeli Mulai 5 Juni, Begini Cara Mendapatkannya

admin by admin
Mei 29, 2023
in NEWS, OLAHRAGA
Reading Time: 2min read
Tiket Indonesia vs Argentina Bisa Dibeli Mulai 5 Juni, Begini Cara Mendapatkannya

Ketum PSSI Erick Thohir saat konferensi pers pembelian tiket Timnas Indonesia vs Argentina di Ruang Press Conference SUGBK, Senin (29/5/2023) sore. Foto: Dok. PSSI

66
SHARES
147
VIEWS

TANGSELXPRESS – Pada Senin (29/5/2023) sore, penyelenggara pertandingan antara Timnas Indonesia melawan Timnas Argentina meluncurkan cara pembelian tiket akses laga yang akan berlangsung pada 19 Juni mendatang.

Dalam konferensi pers di Ruang Press Conference, Stadion Utama Gelora Bung Karno, PSSI telah mengatur cara mendapatkan tiketnya.

“Insya Allah pada 19 Juni kita bisa punya pertandingan kelas dunia yang didatangkan di Indonesia. Di mana sudah ditunggu-tunggu. Ada tiketnya gak? Tentunya ada,” ujar Ketua Umum PSSI Erick Thohir kepada awak media.

Erick menyebutkan, tiket sudah dapat dibeli mulai tanggal 5 Juni 2023. Pada tanggal tersebut, baru pemilik Kartu BRI yang dapat membeli tiketnya. Pemilik kartu BRI dapat menggunakan berbagai sistem pembayaran, mulai dari pembayaran menggunakan kartu kredit BRI, virtual account, atau bank transfer.

BACA JUGA :  PSSI Sanksi Persiraja karena Suporter Kibarkan Bendera Palestina

Adapun pada 6 Juni dan 7 Juni 2023, penjualan tiket dibuka untuk publik. Pada kesempatan ini seluruh metode pembayaran dapat digunakan.

Pembelian tiket bisa dilakukan melalui Website PSSI atau www.pssi.org. Pembelian tiket juga dapat melalui Tiket.com, baik melalui website, aplikasi, maupun mobile.

Sementara itu, Erick juga mengungkapkan, jenis-jenis tiket yang ditawarkan dibagi menjadi beberapa kategori. Pertama, VIP Barat dan Timur dengan harga tiket Rp4.250.000. Kedua, Kategori 1 dengan harga Rp2.500.000. Ketiga, Kategori 2 dengan harga Rp 1.200.000. Dan, keempat yankni Kategori 3 dengan harga Rp 600.000. Harga tiket tersebut sudah termasuk pajak dan biaya service lainnya.

“Kita ingin memberikan service yang terbaik pada masyarakat. Dan ini sudah termasuk pajak dan service. Rata-rata harga tiket di Rp1 jutaan. Ini menjadi bagian kita mendorong tahun depan ada pertandingan internasional lagi di Indonesia. Jadi selain pertandingan yang memperbaiki ranking kita, ada juga yang menguji nyali kita. Mohon dukungannya dari masyarakat,” jelasnya.

BACA JUGA :  Anies Kunjungi Markas PDIP, Cak Imin Ungkap Harapan Ini

Dia menyebutkan, pada pertandingan ini, pihaknya akan menyediakan jumlah tiket sebanyak 60.000 tiket. Ini ditetapkan berdasarkan atas Peraturan Kepolisian Negara Nomor 10 Tahun 2022 tentang Pengamanan Penyelenggaraan Kompetisi Olahraga.

“Nanti, pertandingan akan dimulai (kick off) pada pukul 19.30 WIB,” tutup Erick.

Selain Ketua Umum PSSI Erick Thohir, acara tersebut juga dihadiri juga Wakil Ketua Umum Zainudin Amali, Cak Lontong dan anggota Exco Arya Sinulingga.

Tags: Indonesia vs ArgentinaPSSItimnas argentinatimnas indonesia
Previous Post

Selain Puskesmas, Upaya Pencegahan Penyakit Jantung Kini Diperluas ke Posyandu

Next Post

50 Kuliner Legendaris dan 3 Pengisi Acara Ternama Siap Ramaikan HUT ke-34 FIFGROUP

Related Posts

Viral Video Karaoke Diduga Ricky Harun dengan LC, Warganet Gaduh di Medsos
SELEBRITI

Viral Video Karaoke Diduga Ricky Harun dengan LC, Warganet Gaduh di Medsos

Januari 17, 2026
145
Pesawat ATR 42 Indonesia Air Transport Hilang Kontak,11 Orang di Dalam, Pencarian Fokus di Maros
DAERAH

Pesawat ATR 42 Indonesia Air Transport Hilang Kontak,11 Orang di Dalam, Pencarian Fokus di Maros

Januari 17, 2026
3.3k
Heboh di TransJakarta! Dua Pria Pelaku Masturbasi Resmi Jadi Tersangka
MEGAPOLITAN

Heboh di TransJakarta! Dua Pria Pelaku Masturbasi Resmi Jadi Tersangka

Januari 17, 2026
136
Tak Semudah Itu Dimaafkan! Mawa Beberkan Dua Syarat untuk Insanul Fahmi
SELEBRITI

Tak Semudah Itu Dimaafkan! Mawa Beberkan Dua Syarat untuk Insanul Fahmi

Januari 17, 2026
142
Pilar Saga Panggil Camat dan Lurah Pondok Aren Bahas Penanganan Sampah
TANGERANG SELATAN

Pilar Saga Panggil Camat dan Lurah Pondok Aren Bahas Penanganan Sampah

Januari 17, 2026
146
Bikin Merinding! Helikopter Raffi Ahmad Oleng dan Hampir Jatuh di Bali
SELEBRITI

Bikin Merinding! Helikopter Raffi Ahmad Oleng dan Hampir Jatuh di Bali

Januari 17, 2026
159
Next Post
50 Kuliner Legendaris dan 3 Pengisi Acara Ternama Siap Ramaikan HUT ke-34 FIFGROUP

50 Kuliner Legendaris dan 3 Pengisi Acara Ternama Siap Ramaikan HUT ke-34 FIFGROUP

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • DUNIA KAMPUS
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com