• ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber
tangselxpress.com
Selasa, 18 November, 2025
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN
No Result
View All Result
tangselxpress.com
No Result
View All Result
Home SELEB & GAYA HIDUP KESEHATAN

Yuk, Konsumsi Tujuh Minuman Ini Sebelum Tidur! Hasilnya Bikin Perut Mengecil

Aenna Rahman by Aenna Rahman
Januari 5, 2023
in KESEHATAN, NEWS, SELEB & GAYA HIDUP
Reading Time: 2min read
Yuk, Konsumsi Tujuh Minuman Ini Sebelum Tidur! Hasilnya Bikin Perut Mengecil

Ilustrasi teh. Foto: iStockphoto.

68
SHARES
151
VIEWS

TANGSELXPRESS- Ingin perut langsing? Ada kebiasaan baik yang harus kamu lakukan sebelum tidur. Tak sulit, cukup konsumsi minuman-minuman ini secara rutin. Tujuh minuman berikut ini bisa meningkatkan pembakaran kalori tubuh sehingga membuat perut lebih cepat ramping.

Menurut Sleep Foundation yang dikutip dari CNNIndonesia, saat tidur tubuh seseorang bisa membakar sekitar 50 kalori per jam. Karena itu, minum sebelum tidur baik untuk mengecilkan perut.

Berikut jenis minuman yang boleh dikonsumsi menjelang tidur.

1. Air
Air putih adalah minuman nol kalori yang bisa menjaga keseimbangan tubuh, memaksimalkan kerja pencernaan, penyerapan nutrisi, dan memelihara suhu tubuh.
Asupan air cukup selama tidur sangat berguna untuk memudahkan proses metabolisme lemak atau lipolisis. Namun, Anda tidak harus minum berlebihan menjelang tidur karena dapat meningkatkan rasa ingin buang air kecil di tengah malam.

BACA JUGA :  Kenali dan Kendalikan Hipertensi, Sebelum Hipertensi Mengendalikan Kita

2. Susu hangat
Minum susu hangat sebelum tidur mempunyai efek baik dalam meningkatkan kualitas tidur jadi lebih nyenyak. Hal itu dikarenakan susu mengandung tryptophan dan kalsium.

Ketika kualitas tidur membaik maka proses metabolisme tubuh akan berjalan maksimal dalam memecah lemak. Selain itu, hormon pengendali nafsu makan juga ikut terkontrol karena Anda jadi kehilangan rasa lapar.

Manfaat lainnya, susu mengandung sejumlah protein yang efektif untuk mempercepat metabolisme sekaligus memperkuat massa otot.

3. Susu kefir
Kefir terbuat dari susu fermentasi kaya probiotik baik sehingga bermanfaat bagi kesehatan sistem pencernaan. Minum secangkir susu kefir tidak hanya meningkatkan kadar bakteri sehat dalam usus, melainkan membantu penyerapan vitamin dan mineral supaya efektif.

Hasil penelitian dari British Journal of Sports Medicine mengaitkan bahwa minuman fermentasi dapat memperbaiki kualitas tidur. Apabila siklus tidur Anda baik, maka sistem metabolisme tubuh juga ikut bekerja baik sehingga pembakaran kalori termasuk lemak perut jadi maksimal.

BACA JUGA :  Mantan Ketua KY dan Putrinya Jadi Korban Pembacokan

4. Teh chamomile
The chamomile juga menjadi minuman untuk mengecilkan perut jika diseduh hangat tanpa pemanis tambahan. Teh chamomile memiliki efek meningkatkan kadar glisin tubuh dan neurotransmitter untuk melemaskan saraf.

5. Jus anggur
Segelas jus anggur murni bebas gula dan diminum sebelum tidur dapat membantu membakar lemak. Studi International Journal of Obesity 2015 menemukan bahwa antioksidan resveratrol dalam anggur bisa mengubah lemak putih penyimpan kalori, menjadi lemak cokelat pembakar kalori.

6. Protein shake
Bubuk protein tidak hanya direkomendasikan untuk mereka yang sedang berolahraga dan membentuk otot. Namun juga bermanfaat bagi Anda yang ingin mendapatkan kualitas tidur baik sehingga mendapat tidur nyenyak.

BACA JUGA :  DISWAY: Bambu Lentur

Bubuk protein penuh dengan kandungan asam amino triptofan yang dapat membantu menurunkan kadar kortisol untuk melawan lemak. Meski dalam kondisi tidur, metabolisme akan tetap bekerja sehingga protein tetap diolah dan diserap tubuh.

7. Greek yoghurt
Sama dengan kefir, greek yoghurt termasuk olahan susu fermentasi yang mengandung tinggi probiotik. Minuman untuk mengecilkan perut sebelum tidur ini mempunyai kadar protein cukup tinggi. Terutama greek yoghurt tanpa rasa atau plain.

Protein yang diproses tubuh selama tidur tidak hanya membantu membakar kalori, melainkan bisa meremajakan otot. Semakin banyak massa otot dalam tubuh, maka semakin banyak pula kalori yang akan dibakar tubuh.

Tags: Mengecilkan perutMinumanminuman kesehatanTips Langsingtips sehat
Previous Post

Mbak Sipon Istri Wiji Thukul Meninggal Dunia

Next Post

Shin Tae-yong Ingin Akhiri Kutukan Lawan Vietnam

Related Posts

BRI Dukung PRABU Expo 2025, Dorong Transformasi Teknologi bagi UMKM Naik Kelas
ADVERTORIAL

BRI Dukung PRABU Expo 2025, Dorong Transformasi Teknologi bagi UMKM Naik Kelas

November 17, 2025
3.3k
Pasca Insiden Ledakan, Disdik Terapkan Sistem PJJ Bagi Siswa SMAN 72 Jakarta
MEGAPOLITAN

Polisi Segera Periksa Terduga Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta

November 17, 2025
1.2k
Gelar Operasi Zebra Jaya 2025, Polda Metro Kerahkan 2.939 Personel
MEGAPOLITAN

Gelar Operasi Zebra Jaya 2025, Polda Metro Kerahkan 2.939 Personel

November 17, 2025
1.2k
Perkuat Keberpihakan pada Ekonomi Kerakyatan, Holding Ultra Mikro BRI Salurkan Pembiayaan Rp632 Triliun kepada 34,5 Juta Debitur
ADVERTORIAL

Perkuat Keberpihakan pada Ekonomi Kerakyatan, Holding Ultra Mikro BRI Salurkan Pembiayaan Rp632 Triliun kepada 34,5 Juta Debitur

November 17, 2025
3k
Benyamin Apresiasi Keberhasilan Siskamling Terpadu: Bukti Kolaborasi 4 Pilar Jaga Keamanan Tangsel
TANGERANG SELATAN

Benyamin Apresiasi Keberhasilan Siskamling Terpadu: Bukti Kolaborasi 4 Pilar Jaga Keamanan Tangsel

November 17, 2025
2.9k
Kasus SMPN 19 Tangsel Jadi Sorotan, Presiden Prabowo Minta Penanganan Bullying Diperkuat
NASIONAL

Kasus SMPN 19 Tangsel Jadi Sorotan, Presiden Prabowo Minta Penanganan Bullying Diperkuat

November 17, 2025
141
Next Post
Shin Tae yong

Shin Tae-yong Ingin Akhiri Kutukan Lawan Vietnam

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • ABOUT US
  • Redaksi
  • Indeks Berita
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
  • Pedoman Media Siber

© 2022 TangselXpress.com

No Result
View All Result
  • HOME
  • NEWS
    • NASIONAL
    • DAERAH
    • MEGAPOLITAN
  • REGIONAL
    • BANTEN
    • TANGERANG SELATAN
    • TANGERANG RAYA
  • POLITIK
    • PILKADA 2024
  • PENDIDIKAN
  • EXPLORE TANGSEL
    • KULINER
    • WISATA
    • KOMUNITAS
  • EKONOMI
    • UMKM
    • EKONOMI BISNIS
  • GAYA HIDUP
    • BEAUTY
    • SELEBRITI
    • FILM & MUSIK
    • KESEHATAN
    • PARENTING
    • SERBA SERBI
  • OLAHRAGA
  • HUKUM
    • XPRESSLAW
  • PENDIDIKAN
  • VIDEO
  • EPAPER
  • OPINI
  • RAMADAN

© 2022 TangselXpress.com